• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Detail Dua Mode Baru Ultra Street Fighter IV

ON3

Mahasiswa
Journalist
<p><img class="aligncenter size-large wp-image-130496" alt="Ultra-Street-Fighter-IV-2" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2013/12/Ultra-Street-Fighter-IV-2-640x360.jpg" width="640" height="360" /></p><p>Capcom mengumumkan upgrade baru<em>Street Fighter IV </em>yang disebut<em>Ultra Street Fighter IV</em>pertengahan tahun ini, yang menjanjikanpenyeimbangan mekanis, stage dan juga karakter baru yang sudah berlaga dalam <em>Street Fighter X Tekken</em>, plus juga satu karakter orisinal yang belum pernah dikenalkan sebelumnya. Kabar terakhir kami mendapatkan detail dua mode gameplay barunya.</p><p>Selain perubahan <em>balance, </em>awalnya disebutkanupdate ini datang dengan enam stage baru (termasuk diantaranyaPitstop 109, Cosmic Elevator, dan Half Pipe), dan lima karakter tambahan, yaitu Rolento,Elena,HugodanPoison(semuanya dari<em>Street Fighter X Tekken</em>), plus satu lagi karakter orisinal di dunia <em>Street Fighter</em> yang belum dikonfirmasikan (memberikan total roster 44 karakter). Berdasar masukan para pemain,update ini akan membuang semua gerakan <em>unblockable,</em>dan menambahkangerakan baru, Red Focus, yang pada dasarnya sama seperti gerakan Focus biasa, namun dengan lebih banyak <em>invincibility hit</em>.</p><p><img class="aligncenter size-large wp-image-130495" alt="Ultra-Street-Fighter-IV-3" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2013/12/Ultra-Street-Fighter-IV-3-640x360.jpg" width="640" height="360" /></p><p>Mekanis baru yang dikenalkan adalahDouble Ultra, yang memberi kita kemampuan untuk menggunakan dua Ultra Combo selama bertarung, namun dengan sisi minus damagenya akan dikurangi (memberi variasi taktik dan style bertarung). Juga yang baru diterapkan di sini adalah”<em>delayed wakeup</em>“, yang memungkinkan karakter ter-<em>knocked-down</em>mengatur timing waktu sebelum bisa berdiri kembali (menahanHeavy Punch dan Medium Kick), yang pasti akan berguna untuk menghindari serangan lanjutan.</p><p><img class="aligncenter size-large wp-image-130493" alt="Ultra-Street-Fighter-IV-5" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2013/12/Ultra-Street-Fighter-IV-5-640x360.jpg" width="640" height="360" /></p><p>Sedangkan dua mode baru yang dikenalkan selama event Capcom Cup yang berlangsung di San Francisco Bay Area kemarin adalah opsi Online Training Mode untuk berlatihonline dengan teman. Kemudian Team Battle Modeakan membawa mode pertarungan 3v3 secara online, dimana kamu bisa bergabung dengan karakter lainnya dalam satu team dan berkompetisi menjadi yang terbaik.</p><p><img class="aligncenter size-large wp-image-130494" alt="Ultra-Street-Fighter-IV-4" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2013/12/Ultra-Street-Fighter-IV-4-640x360.jpg" width="640" height="360" /></p><p>Capcom menyebutkan paket upgrade game ini akan dirilis pertama kali melalui Arcade di Jepang padaApril 2014, dan menyusul kemudian konsolpada bulan Juni, dan PC pada Agustus 2014. Port PC-nya memang ditunda untuk mempercepat versi konsolnya bisa siap digunakan selama Capcom Cup. Capcom akan mendistribusikannya sebagai <em>downloadable</em>untuk <em>Super Street Fighter IV</em>dan <em>Super Street Fighter IV: Arcade Edition</em>dengan harga$14.99, dan juga akan menawarkannya sebagai satu game retail baru. Versi dititalPC yang full akan dijual dengan harga $29.99, sedangkan untuk versi retail PS3 dan Xbox 360 juga akan dirilis Agustus mendatang dengan harga $39.99 (tersedia juga dalam bentuk digital).</p><p><img class="aligncenter size-large wp-image-130492" alt="Ultra-Street-Fighter-IV-6" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2013/12/Ultra-Street-Fighter-IV-6-640x360.jpg" width="640" height="360" /></p><p>Kamu yang membeli versiretail (PS3, Xbox 360) atau full digital bundle (PS3, Xbox 360, PC) akan menerima semua kostum yang sudah dirilis sebelumnya, dan itu nilainya bisa mencapai US $40, membuat versi baru Street Fighter IV ini makin worth it (ya, khususnya yang belum pernah membeli versi sebelumnya)!</p><p id="watch-headline-title">Ultra Street Fighter IV</p><p></p>

Salam pintas!
 
Top