• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Gamer Xbox One Galau, Kinect yang Terpisah Membuat Konsol Mereka Makin Terasa Mahal!

ON3

Mahasiswa
Journalist
Yo N3 Mania!



Pertengahan Mei lalu, Microsoft menguratakan strategi baru mereka untuk membuatXbox Onelebih menarik & lebih laku di pasaran, dengan cara menurunkan harganya menjadi setara dengan PlayStation 4 pada US $399, & diberlakukan mulai awal Juni lalu. Kompensasi penurunan harga tersebut adalahditariknya Kinect dari paket pembelian standar. Cara tersebut memang terbukti membuat Xbox One meningkat penjualannya hampir dua kali lipat selama bulan Juni. Dan sekarang bagaimana nasib Kinect?

Melalui website ofisialnya, Microsoft mengumumkan jika mereka akan segera merilis sensor Kinect secara terpisah mulai 7 Oktober 2014 mendatang. SensorKinect yg ditawarkan secara standalonetersebut bisa menjadi rujukan mereka yg membeli Xbox One paket baru dengan harga yg lebih murah, & membutuhkan aksesoris tersebut untuk berinteraksi lebih jauh dengan konsolnya. Memang harga sensor yg ditawarkan terpisah tersebut lebih mahal, yaitu US $149,99, or sekitar Rp. 1,8 jutaan. Jika dihitung-hitung, seharusnya hanya $99 saja, sekitar Rp. 1,2 jutaan jika membandingkannya dengan harga Xbox One paket lengkap. Namun tersenyata Kinect terpisah ini juga ditawarkan bersama gameDance Central Spotlight, seri game rhythm baru dari pengembang Harmonix, yg juga bakal dirilis secara digital lengkap dengan 10 soundtrack eksklusif (sepertiChris Brown dengan “Show Me,”Rihanna melalui “Diamonds” hinggaWill.i.am ft. Justin Bieber lewat “#thatPOWER”)mulai 2 September besok.



Membeli Kinect with Dance Central Spotlight tersebut, kalian sekaligus bisa memaksimalkan Xbox One. Karena Kinect memang bisa memuat fiturgame, televisi digital & hiburan yg ditawarkan menjadi lebih hidup. Seperti dengan kendali voice & gesture (gerakan angan), biometric sign-in, instant personalization, instant scanning kode QR, & juga fitur khusus yg hanya bisa kalian akses kerika bermain menggunakan Kinect, dalam game seperti Kinect Sports Rivals, Dead Rising 3, Project Spark, & banyak lagi lainnya.

Ya, Xbox One memang lebih baik dengan Kinect, karena itulah menawarkan Kinect yg terpisah seperti ini dengan harga yg lebih mahal dari seharusnya, memang sebuah trik yg hebat dari Microsoft. Namum bagi kami para gamer Xbox One, sepertinya lebih baik dijual kembali saja seperti dulu dengan paket lengkap. Toh, Kinect-nya juga tidak selalu digunakan untuk memainkanDance Central Spotlight,yg sebenarya juga dijual terpisah dengan harga hanya US$9.99, or sekitar Rp. 120 ribuan saja…:(

Sumber: Microsoft

N3 tidak bisa memberikan klarifikasi berita diatas adalah benar 100% karena konten Gamer Xbox One Galau, Kinect yang Terpisah Membuat Konsol Mereka Makin Terasa Mahal! diatas dikutip dari Internet secara gamblang.

Sumber
 
Top