• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Keasikan Bermain Game, Pria ini Tewas Tertabrak Truk

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
<p style="text-align: justify;">Sangat berbahaya jika hasrat kita dalam bermain game tidak dapat dikontrol. Saat ini game memang bukan hanya berada di konsol gaming saja, ponsel yang notabene kita bawa sehari-hari pun saat ini sudah dapat memainkan game yang cukup seru dan menyita waktu. Tapi tentunya untuk memainkan game di ponsel kita harus perlu berhati-hati jangan sampai kita memainkannya sewaktu sedang menyetir, ataupun diluar rumah karena kecelakaan akan menimpa kita dimana saja.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/533a2b5d3608e1396321117introduction-iphone-games.jpeg" alt="Keasikan Bermain Game, Pria ini Tewas Tertabrak Truk" width="550" height="333" /></p><p style="text-align: center;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Kecelakaan akibat keasikan bermain game di ponsel ini terjadi pada seorang pekerja asal Thailand. Sial, karena keasikan bermain game, seorang pekerja ini tertabrak oleh truk pengangkut es.</p><p style="text-align: justify;">Seorang pekerja asal Thailand ini tidak lain juga adalah seorang pekerja pabrik es. Saat sedang bekerja setelah mengangkut es ke dalam truk, pekerja tersebut terus asik bermain game di ponselnya. Dilansir dari Tech in Asia,&nbsp;Kecelakaan fatal ini terjadi ketika korban dan teman-temannya berkumpul di sebuah jalan. Kemudian sebuah truk melaju ke arah mereka. Teman-teman korban mengatakan mereka melihat truk tersebut dan menghindar. Mereka juga memberi peringatan kepada korban untuk menghidar, tapi ia terlalu sibuk bermain game. Sopir truk tidak melihat korban duduk dan akhirnya menabraknya.</p><p style="text-align: justify;">Korban yang tertabrak tersebut langsung dilarikan kerumah sakit terdekat, tetapi sayang nyawanya tidak dapat diselamatkan. Kejadian ini memang cukup menarik perhatian karena saat ini pun jumlah kematian akibat kelalaian manusia akibat keasikan bermain ponsel terus bertambah. Seorang pekerja asal Thailand ini menjadi salah satu contoh bahwa tentunya bermain game di ponsel saat tidak dirumah (tempat aman) sangatlah tidak dianjurkan.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/533a292a4b3ff139632055413953024641395302521l.jpg" alt="" width="600" height="338" /></p><p style="text-align: center;">Foto sang korban yang diambil dari website surat kabar Thailand&nbsp;khaosod</p><p style="text-align: justify;">Pihak kepolisian setempat pun saat ini tengah meminta keterangan dari sang supir truk es. Belum diketahui siapakah yang salah dalam insiden ini. Apakah sang supir truk yang lalai, ataukah sang pekerja yang tengah asik bermain game di ponselnya? Saat ini angka kecelakaan yang disebabkan oleh ponsel memang terus meningkat.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/533a2a779e3d01396320887hitandrunax.jpg" alt="" width="533" height="400" /></p><p style="text-align: justify;">Pada tahun 2011, setidaknya 1,3 juta kecelakaan mobil disebabkan karena terganggu oleh handphone. Meskipun dalam hal ini bukan supir yang menggunakan handphone, tapi pejalan kaki, betapa pentingnya memperhatikan lingkungan sekitar saat Anda menggunakan handphone.(Afg)</p>

Sumber
 
Top