• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Luncurkan Berbagai Peripheral, Corsair Jadikan nXA-Ladies Sebagai Duta

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
<p style="text-align: justify;">Jakarta 21 Oktober 2013, Corsair memperkenalkan berbagai produk terbaru gaming mereka yang tak akan lama lagi akan datang ke Indonesia. Tiga Dimensi Computer, yang merupakan distributor resmi dari produk Corsair, langsung menghadirkan para dua pembicara dari Corsair untuk menjelaskan secara detail mengenai berbagai produk gaming apa saja yang akan dihadirkan untuk gamers yang berada di Tanah Air ini. Mereka adalah Tim Handley dan Shane Dennison yang berbagi waktu dalam kesempatan tersebut untuk memperkenalkan produk termasuk peripheral dari Corsair.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/526504ecd27011382352108_mg_7916.jpg" alt="Luncurkan Berbagai Peripheral, Corsair Jadikan nXA-Ladies Sebagai Duta" width="450" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Sebelum semuanya dimulai, di awal acara Corsair memperkenalkan duta mereka yang baru yaitu nXA-Ladies. Dengan adanya hal ini tentu dapat dikatakan kalau nXA sekarang akan menggunakan senjata-senjata ampuh yang dikeluarkan oleh Corsair dalam bermain game. Leader dari nXA yang bernama Nixia mengatakan sangat berterima-kasih dengan Corsair yang saat ini telah menjadi sponsor mereka. Semoga dengan adanya sponsor resmi tersebut, nXA dapat semakin berkembang dan terus mendapatkan pengalaman gaming yang baru.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/526506921f3881382352530_mg_7921.jpg" alt="" width="450" height="305" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Di awal persentasi, Tim Handley sedikit menjelaskan tentang eksistensi dari Corsair sendiri. Perusahaan yang memiliki basis di Fremont, San Francisco tersebut ternyata memiliki sebuah janji untuk brand mereka. Mereka menjanjikan penampilan, kualitas, inovasi, integritas, dan juga customer support. Mereka menjaga betul semua itu. Bahkan Handley sendiri mengatakan kalau; "we don't lie about the product." Jadi dia ingin menyampaikan kalau ini bukan sekedar janji-janji yang diumbar saja, namun mereka membuktikannya juga.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/526506a82251e1382352552_mg_7924.jpg" alt="" width="450" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Sedikit menjawab pertanyaan yang ada di benak para pengguna PC saat ini, Handley mengatakan kalau sebenarnya Corsair tidak hanya berfokus pada produksi memory (RAM) saja, melaikan semuanya dibagi rata. "Setiap orang mengenal Corsair hanya dari memory (RAM) saja, sebenarnya pemasukkan yang didapat oleh perusahaan dari penjualan hanya 15% saja," ungkap Handley.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/526506ac9b6961382352556_mg_7925.jpg" alt="" width="450" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Di kesempatan yang sama, Shane sebagai salah satu senior di Corsair memberikan penjelasan singkat mengenai berbagai produk termasuk peripheral yang akan hadir di Indonesia. Penjelasan dimulai dari sebuah casing komputer yang bernama Obsidian Series 750 D yang memang kebetulan dihadirkan disana sebagai display. Shane menjelaskan kalau casing tersebut telah diberikan berbagai inovasi mutakhir yang dapat menyokong para pengguna memaksimalkan kinerja CPU mereka. Bahan dari casing ini sendiri juga terbuat dari alumunium, jadi pengguna tidak perlu meragukan lagi ketahanan dari casing Obsidian Series 750D.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/526506d216a5e1382352594_mg_7911.jpg" alt="" width="450" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Selain Obsidian Series 750D, memperkenalkan casing baru jenis lainnya yaitu Graphite Series 230T. Untuk casing yang satu ini, Shane menjelaskan kalau ada beberapa pilihan warna yang ditawarkan oleh Corsair untuk pengguna. Warna-warna tersebut adalah hitam, orange, dan abu-abu. Selain dari bentuknya yang memang menarik, ternyata Graphite Series 230T tidak hanya menang dalam gaya saja, untuk kemampuan dari casing ini sendiri bisa dibilang cukup tangguh. Dilengkapi dengan intake fan ber-LED dan sidepanel windows membuat casing ini semakin mantap untuk dilihat. Sedangkan untuk kemampuan dari casing ini sendiri adalah akomodasi multi-GPU, 7 slot ekspansi, 4 buah bay 2,5 inci, 4 buah bay 3,5 inci dan 525 inci.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/526506f4be7401382352628_mg_7904.jpg" alt="" width="450" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Untuk gaming gears-nya sendiri, ada banyak sekali produk yang ingin dibawa ke Indonesia oleh Corsair. Sesuai dengan tema yang mereka angkat yaitu Go Gaming With Corsair, maka perusahaan tersebut juga ingin semakin dekat dengan gamers. Meskipun sebenarnya Corsair sebelumnya memang sudah terjun ke dunia games, namun kali ini yang ingin dibawa disini adalah hubungan yang semakin erat kepada gamers. Hal ini ditunjukan dari keseriusan mereka dalam menggarap beberapa peripheral tersebut. Dimulai dari keyboard, headset hingga mouse, beberapa produk langsung mereka kapalkan secara bersamaan ke Indonesia.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/5265071324cfc1382352659_mg_7907.jpg" alt="" width="450" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Untuk peripheral yang dibawa ke Indonesia sendiri antara lain ada; Vegeance 2100 Dolby 7.1 Wireless Gaming Headset, Vegeance 1500 v2 Dolby 7.1 Gaming Headset, Vegeance 1400 stereo Gaming Headset. Selain jenis dari Vegeance untuk headset, ada juga jenis Raptor. Untuk jenis dari raptor tersebut tidak hanya untuk headset saja, tapi juga ada untuk keyboard, produk-produk tersebut adalah Raptor Hs40 7.1 Surround USD Gaming Headset, Raptor H230 Analog Gaming Headset, Raptor K30 Gaming Keyboard.</p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p><img style="display: block; margin-left: auto; margin-right: auto;" src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52650720247691382352672_mg_7909.jpg" alt="" width="450" height="676" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Sebelum acara benar-benar ditutup, persentasi pun diakhiri dengan penjelasan mengenai RM Series dan SSD dari Corsair yang dibawa ke Indonesia. Kelebihan dari RM series ini adalah suara yang bisa dibilang sangat halus sekali, dengan sertifikat 80 Plus Gold membuat RM dari Corsair ini semakin senyap. "Bahkan hanya dengan jarak yang sangat dekat, mungkin sekitar satu meter saja, pengguna sudah tidak mendengarkan suara apa-apa lagi," ungkap Shane. Kemampuan dari RM Series ini memiliki efisiensi energi mencapai hingga 92% pada 230V AC. <bms></p></div>

Sumber
 
Top