• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Nxl dan XSAG Terpilih Menjadi Wakil Indonesia di Ajang MATIC 2014!

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
<p style="text-align: justify;">Tahun 2014 sepertinya menjadi tahun dimana para juara Xshot akan ditantang secara profesional untuk membuktikan skill mereka di kancah internasional. Selama tahun 2014, akan ada 3 turnament bergengsi yang akan menghiasi game Xshot diantaranya adalah Profesional League, MATIC 2014 dan Crazy Match.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54aecc234f1386564332img_0204.jpg" alt="Nxl dan XSAG Terpilih Menjadi Wakil Indonesia di Ajang MATIC 2014!" width="550" height="367" /></p><p style="text-align: justify;">MATIC 2014 atau disingkat Mission Against Terror International Championship 2014 yang akan diselenggarakan di Kamboja akan segera dimulai. Semua jawara dari berbagai negara telah dikumpulkan untuk mengikuti kejuaraan dunia ini termasuk Indonesia. Tepat para hari sabtu kemarin PT Winner mengumumkan 2 team perwakilan dari indonesia yang siap untuk mewakili garuda indonesia.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54b155e9ab1386564373img_0217.jpg" alt="" width="550" height="367" /></p><p style="text-align: justify;">Bertempat di Cafe Strawberri, Tanjung Duren jakarta barat, Winner mengumumkan 2 nama team yang siap mewakili indonesia yaitu NXL dan XSAG.</p><p style="text-align: justify;">MATIC 2014 merupakan kejuaraan yang diadakan tiap tahun sekali yang diselenggarakan pada tanggal 18 dan 19 Januari 2014 mendatang di Diamond Island Kamboja. Terdapat 16 team dari ketujuh negara yang akan memperebutkan gelar juara di MATIC 2014 nanti. Negara tersebut adalah Malaysia, Cina, Thailand, Indonesia, Singapur, &nbsp;Taiwan, Kamboja sendiri sebagai tuan rumah.&nbsp;Perwakilan dari ketuju negara yang dipilih ini nantinya akan bertarung dalam satu kejuaraan yaitu MATIC 2014 dan memperbutkan gelar juara sebagai juara di MATIC 2014.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54b3f4ad0d1386564415img_0214.jpg" alt="" width="550" height="367" /></p><p style="text-align: center;">NXL dan XSAG terpilih menjadi wakil Indonesia yang akan memperbutkan gelar juara sekaligus uang tunai sebesar 24 ribu USD di ajang MATIC 2014</p><p style="text-align: center;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">NXL dan XSAG terpilih menjadi wakil Indonesia yang akan memperbutkan gelar juara sekaligus uang tunai sebesar 24 ribu USD. NXL merupakan team papan atas yang mempunyai prestasi yang amat gemilang khususnya dalam berbagai turnament XSHOT yang digelar baik di Indonesia maupun Asia. Beberapa prestasi dari NXL yang gemilang diantarnya adalah:</p>Juara 1 Nuclear MissionJuara 1 Assault StrikerJuara 1 God of BOMBJuara 2 C4 StromJuara 2 Occupation BattleJuara 1 FPS Extreme 2013dll<p style="text-align: justify;">Sedangkan untuk team XSAG yang juga terplih sebagai wakil indonesia pada turnamen MATIC 2014 mempunyai prestasi yang tidak kalah dengan NXL, berikut adalah prestasinya:</p>Juara 1 The GladiatorJuara 1 Occupation BattleJuara 2 FPS Extreme 2013Juara 2 Road to XXX NationJuara 2 Assault Striker<p style="text-align: justify;">Selamat kepada NXL dan XSAG yang terpilih sebagai wakil Indonesia dalam ajang beregensi MATIC 2014. Semoga kalian dapat mengharumkan nama bangsa indonesia di kancah internasional!</p><p style="text-align: justify;">Selain mengumumkan perwakilan indonesia di ajang MATIC 2014, Winner juga mengumumkan&nbsp;seluruh tounament XSHOT &ldquo;FPS LOVE STORY&rdquo; yang akan dilaksanakan selama periode tahun 2014 nanti. Berikut event dari Crazy Match yang akan digelar selama tahun 2014:</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54b5a3fa251386564442img_0228.jpg" alt="" width="525" height="350" /></p><p style="text-align: justify;">&nbsp;</p><p style="text-align: justify;">Selain crazy match, ada juga agenda dari professional League secara&nbsp;online dan offline &nbsp;selama tahun 2014 mendatang, berikut detailnya:</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54c70cf2551386564720img_0230.jpg" alt="" width="525" height="350" /></p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54b980747a1386564504img_0231.jpg" alt="" width="525" height="350" /></p><p style="text-align: justify;">Berbagai event LOVE STORY di taun 2014 mendatang pastinya bakal menggelegar! Persiapkan diri kalian sebaik-baiknya karena tahun depan akan ada segudang turnament yang bakal menguji skill kalian!(Afg)</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54d4bcc3651386564939img_0245.jpg" alt="" width="525" height="350" /></p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52a54d743ce121386564980img_0249.jpg" alt="" width="525" height="350" />
</p>

Sumber
 
Top