• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Sony Umumkan `Archival Disc`, Kepingan Disc Next Gen Dari Bluray!

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
<p style="text-align: justify;">Disc memang saat ini sudah digunakan oleh Sony sebagai media untuk bermain game. Sony memang terus merubah media Disc mereka dari berbagai konsol untuk media penyimpanan agar dapat menyimpan data game pada disc bisa lebih besar. PS1 memakai CD, PS2 memakai DVD, sedangkan saat ini PS3 dan PS4 memakai media blu-ray. Tapi kemarin, Sony meluncurkan media Disc baru yang dilansir sebagai next gen dari Blu-ray bernama "Archival Disc".</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/531e83053cb1a1394508549archivaldisc.jpg" alt="Sony Umumkan `Archival Disc`, Kepingan Disc Next Gen Dari Bluray!" width="550" height="302" /></p><p style="text-align: justify;">Blu-ray saat ini bisa menyimpan data sebanyak 25Gb-per layer sedangkan Blu-ray sendiri memiliki 2 layer. Jadi total Blu-ray bisa menyimpan data sebanyak 50GB.</p><p style="text-align: justify;">Dan kemarin Sony mengumumkan secara resmi "Archival Disc", dilansir sebagai next generation dari Blu-Ray yang bisa menyimpan data sampai 1TB. Blu-Ray Disc sendiri saat ini memang sudah digunakan untuk konsol&nbsp;PlayStation 3, PlayStation 4, and Xbox One, yang bisa menampung data hingga &nbsp;50GB. Sony menjelaskan bahwa Archival Disc merupakan 'standart baru para pengguna profesional, next gen dari optical disc, dengan tujuan dari memperluas pasar untuk jangka panjang penyimpanan data secara digital.</p><p style="text-align: justify;">Archival Disc sendiri telah dikembangkan bersama raksasa elektronik Panasonic. Dilansir dari Gamespot,&nbsp;Seorang wakil Panasonic telah menjelaskan bahwa Archival Discini khusus ditujukan untuk tujuan profesional, tidak untuk digunakan oleh konsumen secara umum.&nbsp;"Perkembangan tersebut dikhususkan untuk pencapaian profesional. Kami tidak memutuskan saat ini agar Archival Disc digunakan untuk konsumen rumah tangga", Ujar Panasonic.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/531e831214f951394508562img01.jpg" alt="" width="500" height="351" /></p><p style="text-align: center;">Berikut diatas spesifikasi lengkap dari Archival Disc. Terlihat disc ini terbagi akan 3 layer dimana layer pertama bisa menyimpan 300GB, layer kedua 500GB dan terakhir 1TB</p><p style="text-align: justify;">Archival Disc sendiri akan diluncurkan pada musim panas tahun 2015 mendatang. Versi pertama yang akan diluncurkan oleh Sony adalah Archival Disc dengan kapasitas penyimpanan 300GB dimana ini adalah 6x lebih besar ketimbang Blu-ray yang bisa menyimpanan data sampai 50GB saja. Nantinya Sony akan meluncurkan versi kedua yang mempunyai kapasitas penyimpanan hingga 1TB tapi tidak menyebutkan kepastian tanggal tersebut.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/531e83312d6ec1394508593archival-disc.jpg" alt="" width="550" height="310" /></p><p style="text-align: justify;">Archival Disc ini sendiri mempunyai ketebalan dua sisi yang dimana bisa tahan terhadap goresan 2x lebih baik daripada Blu-ray dan memiliki 3 layer disetiap sisinya. Apakah nanti Disc ini dipakai untuk konsol Next Gen oleh Sony? Kita tunggu saja.(Afg)</p>

Sumber
 
Top