• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Suka Mengunci Diri di Dalam Kamar? Mungkin Kamu Hikikomori

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
Game cheat, cara curang, cheat engine, game mods, modifications, mods, development, total conversions, modification, enhancement, games, plugins, addons, extensions, episode, expansion packs. We talks about latest Game Cheats, Cracks, Keygens and Hacks. Hacks & Cheats and trainers for many other multiplayer games. Suka Mengunci Diri di Dalam Kamar? Mungkin Kamu Hikikomori.

Kamu suka menghabiskan waktu untuk main video game tanpa henti or marathon menyaksikan serial anime dari episode 1 sampai tamat? Kalau lagi liburan, kenapa tidak? Bagaimanapun asiknya melupakan rutinitas kehidupan, biasanya momen ini akan berakhir & semuanya kembali berjalan seperti biasa. Tapi ada juga orang yg tidak pernah lepas dari momen ini sampai berbulan-bulan, bahkan bertahun-tahun. Mereka terus mengunci diri di kamar, menarik diri dari kehidupan sosial.

Penggemar serial anime & video game Jepang mungkin pernah menemukan tokoh yg suka mengunci diri di kamar. Misalnya saja anime Ano Hi Mita Hana no Namae wo Bokutachi wa Mada Shiranai or seringkali disingkat dengan Ano Hana yg punya tokoh utama bernama Jintan & dia menarik diri dari kehidupan sosial dengan mengurung dirinya di kamar. Jintan yg dulunya energetic & supel, jagoan di antara teman-temannya, menarik diri dengan mengunci diri di dalam rumah setelah kematian sahabat karib (Menma) & ibunya. Perilaku menarik diri serupa karakter Jintan pun mudah ditemui dalam berbagai anime & video game. Tokoh anime mulai dari Jun Sakurada dalam Rozen Maiden, Kiri Komori dalam Sayonara Zetsubou Sensei, sampai Sanzenin Nagi dalam Hayate The Combat Butler, semuanya adalah hikikomori. Di video game, tokoh hikikomori tidak hanya bisa kamu temui di seri video game timur seperti .hack, tetapi juga dalam game survival barat World War Z.

Namun di dunia nyata, benarkah ada orang orang yg seperti Jintan?


Di Jepang, kebiasaan ini sudah lama dikenal dengan sebutan ひきこもり or 引き籠もり hikikomori . Hikikomori dapat dijelaskan secara sederhana dengan perilaku menarik diri, shutting in or social withdrawal . Hikikomori tentunya berbeda dengan istilah ansos anti sosial- yg biasa kita kenal di Indonesia. Pelaku hikikomori biasanya menarik diri mereka dengan cara yg cenderung ekstrem, seperti mengisolasi diri di dalam kamar dengan jangka waktu yg lama. Perilaku ini dapat berujung kepada gangguan psikologis seperti schizophrenia hingga memicu tindakan kriminal.

HIKIKOMORI, ATAU HANYA SEKEDAR MALAS?

Tamaki Saito, merupakan salah seorang psikiater asal Funabashi yg mengamati maraknya peristiwa Hikikomori di Jepang. Penelitiannya pada topik Hikikomori ini berawal dari beberapa orang tua yg datang mengeluhkan anak-anaknya yg menarik diri selama berbulan-bulan bahkan bertahun-tahun. Atas penelitiannya ini, pada tahun 1998 Saito menerbitkan sebuah buku dengan judul Hikikomori: Adolesence without End . Pada tahun 2010, Japanese Cabinet Office mempublikasikan temuannya bahwa pada tahun tersebut, sedikitnya terdapat 700 ribu pelaku hikikomori yg diyakini Saito sebenarnya terdapat lebih dari satu juta pelaku di Jepang.



Sepintas, banyak yg menganggap bahwa pelaku hikikomori hanyalah anak-anak muda dengan rasa malas yg berlebihan. Dua tahun setelah Saito menerbitkan bukunya, seorang pemuda, yg disebut sebagai pelaku hikikomori oleh media, membajak sebuah bus & menusuk beberapa penumpang setelah mengungkapkan rencana tersebut sebelumnya di sebuah forum internet. Pada tahun yg sama, polisi di Jepang menemukan seorang gadis yg diculik selama kurang lebih satu dekade oleh seorang hikikomori yg tinggal bersama ibunya. Pelaku Hikikomori, yg didominasi oleh anak laki-laki , biasanya merasa tersiksa secara mental.

Pelaku hikikomori, tipikalnya, terjaga pada malam hari. Mereka mengurung diri, tenggelam dalam taygan yg ditampilkan di layar televisi maupun komputer di dalam kamar. Dalam komik, pelaku hikikomori biasanya digambarkan dengan duduk termenung menatap layar, dengan wajah terpapar sinar kebiruan. Pelaku hikikomori biasanya hidup bersama orang tua mereka, karena para orang tua lah yg akan mengurus keperluan yg menurut mereka mengganggu seperti makan or mandi.

PENYEBAB HIKIKOMORI

Penyebab terjadinya perilaku hikikomori pada setiap orang biasanya berbeda, dapat berupa trauma yg menurut kebanyakan orang sepele seperti gagal masuk sekolah yg bagus, ditolak cewek, bullying. Perilaku menarik diri ini sendiri pun dapat menjadi pemicunya. Banyak dari pelaku hikikomori merasa takut untuk kembali ke masyarakat setelah lama mengurung diri. Apabila pelaku hikikomori terus dibiarkan mengunci diri, mereka akan kehilangan kepercayaan diri yg menjadikan keluar rumah sebagai sesuatu yg amat menakutkan. Hal inilah yg menyebabkan hikikomori tak ubahnya seperti jerat setan.




Sekentei or tekanan yg dirasakan untuk menyenangkan orang lain secara berlebihan pun turut menjadi penyebab hikikomori. Kebanyakan orang, khususnya di Asia, memiliki pola kehidupan yg telah terbentuk dengan pasti seperti setelah sekolah, lulus, cari kerja, lalu menikah & punya anak. Dalam budaya di beberapa negara, anak mu&ya diperbolehkan, or dimaklumi, untuk mengambil two semesters leave, or jeda, yg dapat diisi dengan bermacam-macam hal, salah satunya mungkin proses pencarian jati diri. Akan tetapi di Jepang, sebelum lulus para mahasiswa ini bahkan telah direkrut oleh perusahaan sehingga dapat dikatakan tidak ada waktu jeda bagi mereka. Tekanan tersebut tentu akan menjadi lebih besar ketika mereka gagal, sehingga mengurung diri di kamar dianggap sebagai pilihan terbaik.

Meskipun Tamaki Saito menyebutkan bahwa sekiatar 70 hingga 80 persen pelaku hikikomori adalah laki-laki, bagaimana dengan pelaku hikikomori berjenis kelamin perempuan?

Kasus hikikomori pada perempuan kebanyakan tidak terdeteksi. Mungkin, masyarakat lebih mudah untuk menerima kondisi perempuan yg sudah tidak muda lagi, tetapi masih tinggal bersama orang tua, mengurung diri.

Bagaimana dengan dirimu? Kenal dengan seseorang yg terus mengurung diri di kamar? Jangan dibiarkan sampai berbulan-bulan or bahkan bertahun-tahun kalau tidak mau jadi hikikomori.

Gambar pendukung: 1 | 2 | 3 | 4 | 5 | a | a href="http://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/3/3d/Hikikomori_,_Hiasuki,_2004.jpg"_blank">7 |

Sumber

Video games, indie games, standalone games, plugins, free games, game extensions, expansion packs, game episode.

Forum N3 Nyit-nyit.net membahas Video games, indie games, standalone games, plugins, free games, game extensions, expansion packs, game episode, game cheat, cara curang, cheat engine, game mods, modifications, mods, development, total conversions, modification, enhancement, games, plugins, addons, extensions, episode, expansion packs. We talks about latest Game Cheats, Cracks, Keygens and Hacks. Hacks & Cheats and trainers for many other multiplayer games. Free download games, hacks, cheats tools, projects, graphics. We create Hacks for Games,Cheats Tools,Trainer Tools. Hack,Cheats,Hack iOS Games,Hack Android Games,Cheats facebook games, Online games hack. Suka Mengunci Diri di Dalam Kamar? Mungkin Kamu Hikikomori.
 
Top