• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Takut Kekurangan Game di PS4? Ini Jawabannya!

Ophelia

Game Maniacs
Journalist
<p style="text-align: justify;">Mungkin para gamers yang cukup hardcore mengikuti perkembangan konsol masih dihantui rasa bimbang menghadapi konsol next gen yang tengah ada saat ini. 'Apakah akan membeli konsol PS4 atau tidak ya? Apa kalau nanti beli PS4 gamenya-gamenya bakal banyak dan seru? Atau malah tidak ada game sama sekali?". Kalau begitu kenapa tidak tetap di PS3 saja? Mungkin inilah serentetan pertanyaan yang sering menghantui gamers saat ini tapi untungnya anda tidak perlu bingung lagi saat ini.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52fc385a0f6ca1392261210ps4-600x250.jpg" alt="Takut Kekurangan Game di PS4? Ini Jawabannya!" width="600" height="250" /></p><p style="text-align: justify;">Kemarin Sony mengumumkan bahwa ditahun 2014 ini, mereka akan mengeluarkan setidaknya 100 judul game untuk PS4!</p><p style="text-align: justify;">Mendengar berita yang menggembirakan ini, tentu saja tahun ini bakal ditaksir menjadi tahun emas bagi para player PS4.&nbsp;Lewat kicauan resmi mereka di Twitter, Sony mengumumkan bahwa Playstation 4 akan kedatangan lebih dari 100 game sepanjang tahun 2014 ini. Ini tentu saja untuk mendukung performa penjualan konsol yang cukup positif, dimana setiap stok Playstation 4 di retailer secara konsisten habis, walaupun dipastikan akan terus di-supply oleh Sony sendiri.</p><p style="text-align: justify;">Biarpun ada 100 game yang rencananya bakal dirilis tahun ini, sayangnya produsen asal Jepang ini tidak menjelaskan game-game apa saja yang menemani Playstation 4 seperti yang mereka klaim. Namun dengan dukungan developer third party yang memang mulai beralih serta dukungan indie terhadap konsol Sony ini, angka 100 bukan sesuatu yang mustahil untuk dicapai. Tentu saja, dengan ekstra game-game eksklusif seperti Drive Club, Order 1886, dan Infamous: Second Son yang memang ditargetkan meluncur tahun ini. Dilihat dari rencana ini, sepertinya para player PS4 akan semakin dimanjakan dan tidak perlu takut dan bingung akan memainkan game apa.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52fc394b46206139226145191.png" alt="" width="600" height="335" /></p><p style="text-align: center;">Diatas merupakan daftar publisher maupun Developer yang turut serta megembangkan berbagai game untuk konsol PS4.</p><p style="text-align: justify;">Lebih lanjut&nbsp;John Koller, vice president of marketing untuk Sony Computer Entertainment, mengatakan bahwa "hampir semua" game-nya akan memiliki resolusi 1080p, yang di antaranya adalah Thief, Minecraft, dan The Order: 1886.&nbsp;Setelah itu, Koller berbicara tentang konektivitas sistemnya. Ia mengatakan bahwa di Amerika Serikat, lebih dari 90% mesin PlayStation 4 telah terhubung dengan internet. "Seketika setelah diluncurkan, kami telah menyaksikan hubungan sosial yang lebih hebat," ujarnya.</p><p style="text-align: center;"><img src="http://www.indogamers.com/system/upload/media/pictures/52fc3a5f359d91392261727visitors-using-playstatio-010.jpg" alt="" width="500" height="300" /></p><p style="text-align: justify;">Dilansir dari VGI,&nbsp;PlayStation 3 memerlukan waktu tiga tahun untuk menembus angka 70%. Rata-rata, pemilik PlayStation 4 di seluruh dunia bermain game selama 34 juta jam per minggu, dengan jumlah waktu bermain mencapai 172 juta jam. Sedangkan waktu yang digunakan untuk livestream telah mencapai 1,7 juta jam, dan gamers telah melakukan share konten sebanyak 48 juta kali.(Afg)</p>

Sumber
 
Top