• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

Valthirian Arc II: Game RPG Agate Studio yang Beda Banget

ON3

Mahasiswa
Journalist
<p style="text-align: justify"><img class="aligncenter size-large wp-image-135392" alt="" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2014/01/16-640x359.jpg" width="640" height="359" />Pada tanggal 21 Desember 2013, Agate Studio merilis sekuel game RPG, Valthirian Arc II. Game ini berbeda dengan game RPG pada umumnya, dikarenakan game ini mengambil setting di sekolah. Jalan cerita tokoh yang dimainkan di dalam RPG ini bukanlah kebaikan VS kejahatan seperti pada umumnya, namun di game ini, kita akan memainkan sorang kepala sekolah yang membangun tim-tim nya untuk membantu kesulitan kota dan <em>kingdom</em>.</p><p style="text-align: justify"><img class="aligncenter size-large wp-image-135396" alt="" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2014/01/maxresdefault-640x452.jpg" width="640" height="452" /></p><p style="text-align: justify">Belum sampai sebulan dirilis, game Valthirian Arc II sudah mampu menyedot rating hingga 4,13 dan telah dimainkan oleh 900.000 orang di seluruh dunia. Pada turnamen mingguan dan bulanan di kongregate.com, Valthirian Arc II menduduki posisi kedua teratas berdasarkan ranking game, setelah Kingdom Rush Frontier. Game Kingdom Rush Frontier adalah game yang sukses terlebih dahulu di iOS dan Android. Selain itu, Valthirian Arc II juga memperoleh kesuksesannya ketika berhasil diberikan review positif oleh jayisgames.com yang merupakan sebuah portal review game yang cukup bergengsi.</p><p style="text-align: justify"><img class="aligncenter size-full wp-image-135410" alt="" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2014/01/av-side-story.jpg" width="600" height="209" /></p><p style="text-align: justify">Valthirian Arc II di-develop oleh tim berjumlah 25 orang dan pada sekuel-nya ini, game ini membawa perubahan yang cukup signifikan dibanding game pertamanya yang dirilis perdana pada tahun 2010. Di Valthirian Arc II, kini gamers dapat menambah kelas di sekolah mereka. Misi atau Quest-nya pun tidak selalu berkelahi dengan monster-monster. Quest-nya dapat berupa mencari barang yang hilang atau mendampingi tokoh berpengaruh untuk berpergian. Selain dapat menambah kelas serta variasi quest, pemain juga dapat merasakan pengalaman yang berbeda dikarenakan jenjang level kelas di game ini lebih beragam.
</p><p style="text-align: justify"><img class="aligncenter size-full wp-image-135411" alt="" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2014/01/Screenshot_6-600x449.jpg" width="448" height="335" /></p><p style="text-align: justify"></p><p style="text-align: justify">Siswa yang lulus dari <em>Apprentice</em> ini, akan memasuki jenjang kelas di tingkat 1st Tier seperti <em>Knight,</em> yang bertugas menyerang musuh, kemudian <em>Scout</em> yang bertugas melakukan pertahanan dan memiliki gerak tercepat di tim-nya, dan terakhir <em>Magi</em>, yang menggunakan sihir untuk menyerang. Ketika siswa naik ke kelas 2nd Tier, setiap siswa akan mendapat dua pilihan kelas dengan dampak yang signifikan pada perannya di <em>battle. </em>Contohnya, untuk siswa yang mengambil <em>Magi </em>di level 1st Tier, pada level 2nd Tier, siswa Magi tersebut akan dapat memilih <em>Medica </em>atau <em>Scholarsage</em>.<em>Medica </em>untuk menyembuhkan anggota tim yang terluka, sedangkan <em>Scholarsage</em> menggunakan kekuatan sihirnya untuk menyerang musuh dengan efek yang luar biasa.</p><p style="text-align: justify"><img class="aligncenter size-full wp-image-135416" alt="" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2014/01/valthirian-arc.jpg" width="300" height="250" /></p><p style="text-align: justify">Valthirian Arc II disponsori oleh arcadebomb.com.Oleh sebab itu, pemain akan secara gratis dapat bermain di game ini. Selain di arcadebomb.com, Valthirian Arc II juga dapat ditemukan di kongregate.com, yaitu sebuah website portal flash game berbasis komputer terbesar.</p><p style="text-align: justify"><img class="aligncenter size-full wp-image-135417" alt="" src="http://www.duniaku.net/wp-content/uploads/2014/01/valthirian-arc-2-2.jpg" width="170" height="120" /></p><p style="text-align: justify">So, bagi kalian yang belum pernah mainin game ini, langsung aja download atau ke situs-situs yang telah disebutkan di atas. </p><p style="text-align: justify">BRAVO AGATE STUDIO !</p> <p class="dvk-social-sharing"> Bagikan on Twitter on Facebook on Google+ </p>

Salam pintas!
 
Top