• Silahkan bergabung dengan chat kami di Telegram group kami di N3Forum - https://t.me/n3forum
  • Welcome to the Nyit-Nyit.Net - N3 forum! This is a forum where offline-online gamers, programmers and reverser community can share, learn, communicate and interact, offer services, sell and buy game mods, hacks, cracks and cheats related, including for iOS and Android.

    If you're a pro-gamer or a programmer or a reverser, we would like to invite you to Sign Up and Log In on our website. Make sure to read the rules and abide by it, to ensure a fair and enjoyable user experience for everyone.

ZTE Terapkan Sistem Keamanan Smartphone

ON3

Mahasiswa
Journalist
Berita Internet (IT) N3, yang memberikan informasi terbaru kepada users N3 tentang IT pada khususnya dan lainnya pada umumnya. ZTE Terapkan Sistem Keamanan Smartphone

Salah satu penyedia telekomunikasi, enterprise, & mobile phone yaitu ZTE Corporation (“ZTE”) (H share stock code: 0763.HK / A share stock code: 000063.SZ), menyatakan bahwa smartphone mereka telah dilengkapi oleh berbagai sistem keamanan.

Berbagai sistem keamanan yg telah ditanamkan dalam smartphone ZTE dapat melindungi data pribadi pengguna sehingga para pelaku bisnis sampai pemerintah tidak perlu takut akan a&ya pencurian data.

Tujuan kami adalah membuat smartphone yg aman sehingga informasi pribadi & data rahasia mereka dapat terlindungi. Hal ini sangat penting, khususnya bagi pelaku bisnis, enterprise, & pemerintahan, yaitu orang-orang yg berurusan dengan banyak informasi rahasia & sensitif melalui ponsel mereka, jelas Fritz, Managing Director Mobile Devices Division, PT ZTE Indonesia.

Fitur smartphone tersebut memiliki strategi 10 Perlindungan yg menyediakan sistem keamanan, seperti perlindungan terhadap penyadapan, keterbukaan informasi, pelacakan, pencurian, charging malpractice, penipuan, virus, pelecehan, kecerobohan, & pengurangan kecepatan.

Anti-phishing & anti-fraud adalah dua dari 10 Pencegahan yg ditanamkan pada smartphone ZTE. Anti-phishing berfungsi untuk meningkatkan enkripsi pada pesan yg dikirimkan & diterima melalui WeChat serta SMS. Anti-fraud berfungsi untuk mendeteksi upaya penipuan berbahaya. ZTE juga telah mengembangkan mobile browser yg dapat memverifikasi URL & memberikan browsing yg lebih aman.

Selain itu, ZTE juga menciptakan ‘Palm Butler’, yaitu perangkat lunak untuk mengatur keamanan yg khusus dikembangkan oleh ZTE. Berdasarkan National Class 5 Security Tests, perangkat lunak tersebut menawarkan 13 fungsi keamanan berkelas tinggi, seperti optimasi sistem, pembukti keaslian, smart interception, pemeriksaan cloud & pengawasan lalu lintas. Palm Butler diletakan di lapisan bawah sistem ponsel, dengan kebutuhan untuk membuka otoritas ROOT, yg dapat dikendalikan oleh kita sendiri untuk mencapai manajemen keamanan penuh.

Pada ponsel ZTE Grand 3, terdapat fitur biometrik yg dibuat oleh EyeVerify. Fitur tersebut memungkinkan pengguna untuk mengunci & mengamankan perangkatnya tanpa memerlukan kata sandi, & dengan demikian meningkatkan taraf keamanan serta kerahasiaan data pribadi dalam perangkat.

Comments
comments

N3 tidak bisa memberikan klarifikasi berita diatas adalah benar 100% karena kontenZTE Terapkan Sistem Keamanan Smartphone diatas dikutip dari Internet secara gamblang.

Sumber
 
Top